Monday, August 15, 2011

Sayuran Yang Miskin Nutrisi

Nutrisi dalam sayuran, seperti vitamin dan mineral sangat dibutuhkan oleh tubuh. Tidak heran bila sayuran diwajibkan dalam menu, apakah untuk sarapan, makan siang atau makan malam.

Tapi Anda perlu tahu bahwa ternyata tidak semua sayuran memiliki kandungan nutrisi yang tinggi. Anda perlu pandai dalam memilih menu yang sehat, mengetahui sayuran yang memiliki kandungan nutrisi sangat rendah. Berikut ini sayuran yang "miskin" nutrisi seperti dikutip Self Magazine.

Seledri
Seledri dengan panjang sekitar 20 cm hanya mengandung 6 kalori, apakah cukup nutrisi hanya dari seledri sepanjang itu? Jawabannya bisa saja ya, tapi Anda harus memakannya dalam jumlah yang lebih banyak lagi.

Seledri mengandung kalsium, vitamin C, serat dan vitamin K, yang hanya Anda dapatkan bila dimakan dalam jumlah yang banyak. Wortel lebih disarankan untuk menu sehat Anda. Rendah kalori tapi mengandung banyak beta karoten dan vitamin. Rasa manis pada wortel dapat menambah variasi rasa pada masakan.

Mentimun

Kalori yang dikandung mentimun sangat rendah. Secangkir irisan mentimun hanya mengandung 16 kalori, kandungan nutrisi yang lain juga sangat rendah. Faktanya, mentimun hanya mengandung 5% bahkan lebih rendah yang dibutuhkan oleh tubuh setiap hari dari kebutuhan kalium, magnesium, mangan, dan vitamin C. Lebih dianjurkan makan sayuran bayam, yang mengandung zat besi, beta karoten dan serat lebih tinggi.

Kol

Sayuran ini biasanya sebagai pelengkap masakan. Bila dimakan memberikan rasa lezat dan sensasi segar. Namun untuk pilihan makanan sehat, sebaiknya pilihlah daun selada. Daun selada memiliki kandungan beta karoten lebih tinggi dibandingkan kol. Beta karoten sangat dibutuhkan bagi kesehatan mata dan kulit.

35 comments:

  1. Ternyata Mentimun Rsndah kalorinya yak..padahal saya suka banget...Wajib nyari sayur yg laen nech,,,,

    ReplyDelete
  2. Saya menemukan Artikel hebat di wibesite ini jadi ingin coba Tipsnya. Semoga berhasil

    ReplyDelete
  3. Saya menemukan Artikel hebat di wibesite ini jadi ingin coba Tipsnya. Semoga berhasil

    ReplyDelete
  4. Tipsnya sangat Infomatif, wajib dicoba salam sukses

    ReplyDelete
  5. Setelah membuka Wibesite ini, saya menemukan Artikel yang Amazing dan infonya boleh dicoba. Sukses selalu

    ReplyDelete
  6. Saya menemukan Artikel hebat di wibesite ini jadi ingin coba Tipsnya. Semoga berhasil

    ReplyDelete
  7. Artikel Menarik terutama Infonya, boleh dicoba. Salam sukses

    ReplyDelete
  8. Saya senang setelah membaca Tips dan Artikelnya, harus dicoba.Semoga berhasil

    ReplyDelete
  9. Menarik, sangat Menarik Artikel dan Tipsnya. boleh dicoba. salam sukses

    ReplyDelete
  10. Wibesite yang sangat Amazing, Artikel dan Tipsnya boleh dicoba. Semangat !!

    ReplyDelete
  11. Cemerlang Postingan dan Infonya.boleh dicoba. ditunggu info berikutnya. terimaksih

    ReplyDelete
  12. Postingan yang sangat Hebat, Tips boleh dicoba.salam sukses

    ReplyDelete
  13. Artikel yang bermanfaat dan berguna, wajib di coba. sukses selalu

    ReplyDelete
  14. Ilmu yang sangat Hebat, boleh dicoba Artikel dan Tipsnya. Semoga berhasil

    ReplyDelete
  15. setelah saya mencari cari di beberapa Wibesite , saya menemukan Artikel yang Bagus dan bermanfaat. Patut di coba, sukses selalu

    ReplyDelete
  16. Baru kali ini saya membaca Artikel yang sangat membangun. Boleh dicoba

    ReplyDelete
  17. Terimakasih Info dan Artikelnya. Wajib dicoba

    ReplyDelete
  18. Tipsnya boleh dicoba, Artikelnya sanagt bermanfaat.

    ReplyDelete
  19. Terimaksih untuk Info yang sangat Amazing, boleh dicoba.

    ReplyDelete
  20. Sangat Amazing Artikel dan Info. Wajib di coba.

    ReplyDelete
  21. Terimaksih untuk Info yang sangat Amazing, boleh dicoba.

    ReplyDelete
  22. Menarik, sangat Menarik Artikel dan Tipsnya. boleh dicoba. salam sukses

    ReplyDelete
  23. selain itu kita juga harus terus memantau berat badan menggunakan timbangan ya

    ReplyDelete
  24. hanya 3 macam sayuran saja gan yang miskin nutrisi ? Lalu bagaimana dengan yang lainnya donk ?

    ReplyDelete
  25. Ternyata kol itu kurang baik yah,,, saya baru tahu soal itu. Terima kasih informasinya...

    ReplyDelete
  26. terimakasih infonya .
    mau cari obat kuat klik disini

    ReplyDelete
  27. Berikut ini adalah penjelasan mengenai masalah perut yakni mengobati asam lambung

    ReplyDelete

Terimakasih anda telah berkomentar dengan santun ....

sabily